Web Development: Laravel PHP framework vs PHP Native

Kamu punya ketertarikan membuat Web? Atau sedang belajar Web Development? Suka kebingungan perihal penggunaan Framework? Apalagi menurut Duniailkom, perdebatan menggunakan framework atau tidak masih menjadi topik hangat di berbagai forum diskusi

Yuk, belajar dan diskusi di kelas ini! Simak dan cari tahu mana yang paling cocok untuk project dan efisiensi waktumu!